PERKUAT HERD IMMUNITY PERSONIL POLSEK NYALINDUNG MELAKSANAKAN VAKSINASI DOSIS 3

0
602
Iklan

Sukabumi Newsbin.Com – Untuk meningkatkan kekeballan tubuh Kapolsek nyalindung AKP R.Dandan NugRaha Gaos ,SH,MH beserta 14 orang personil polsek nyalindung beserta anggota Bhayangkari Ranting Nyalindung melaksanakan Vaksinasi dosis 3 Dimapolsek nylindung pada hari Rabu tanggal 26 Januari 2022. Newsbin pada 26/01/2022.

Vaksin dosis 3ini sangat di perlukan oleh personil polsek nyalindung untuk menunjang pelaksanaan tugas sehari -hari yang bersetuhan langsung dengan masyarakat sebagai garda terdepan penanganan pandemi Covid 19 maupun kegiatan oprasional kepolisian lainnya dengan tujuan untuk memperkuat herd immunity ,juga untuk memberikan contoh kepada warga masyarakat agar melaksanakan vaksinasi dosis 3.

Vaksinasi booster ini mengunakan jenis valsin Pfizer dan dilaksanakan oleh tenaga kesehatan Puskemas nyalindung dan anggota Bhayangkari yang berprofesi sebagai Nakes.

Burhan/Humas

Iklan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini